Wednesday, September 12, 2012

Folium

ABRI FOLIUM

nama lain : Daun Saga
Nama tanaman asal : abrus precatorius
Familia : papilionaceae/ leguminoceae
isi : Glisirisin sampai 10%/tidak kurang dari 15% Ca-Oksalat, abu 10%
cara panen : Panen pertama dilakukan setelah tanaman berumur 6-9 bulan.
Cara panenan daun yang praktis adalah dengan memangkas tanaman setinggi 25-30cm dari tanah. Dengan cara ini diperoleh kenaikan produksi daun rata2 dari 6x pangkasan sebanyak 26% dibandingkan dengan cara dipetik tanpa dipangkas
BYD : anak daun 




 
COLEI AMBOINICI FOLIUM

nama lain : daun jinten
nama tanaman asal : Plectranthrus amboinicus
                               Coleus amboinicus
familia : lamiaceae/ labiatae
isi : Kalium, minyak atsiri (0.04% bobot segar, 0,2% bobot kering) dan mengandung karvakrol, isopropil-o-kresol
BYD : daun dan pucuk
persyaratan kadar : minyak atsiri tdk < 0,2% b/v

No comments:

Post a Comment